Rumor: Sony Dirikan Studio Baru Bersama Pengembang Deviation Games
Lewat LinkedIn, Michael Anthony mengungkapkan bahwa Sony Interactive Entertainment telah mendirikan sebuah studio baru di dalam PlayStation.
Lewat LinkedIn, Michael Anthony mengungkapkan bahwa Sony Interactive Entertainment telah mendirikan sebuah studio baru di dalam PlayStation.
“Dengan berat hati kami mengumumkan penutupan Deviation Games,” kata kepala sumber daya manusia dan operasional Deviation Games, Kriste Stull, dalam ...
Laporan terbaru telah mengungkapkan bahwa Deviation Games telah dilanda PHK dengan sebanyak 90 karyawan yang mungkin terkena dampaknya.
Deviation Games mengungkapkan bahwa salah satu pendiri mereka, Jason Blundell, telah keluar dari studio tersebut.
Deviation Games dan PlayStation telah mengumumkan kerja sama untuk mengembangkan sebuah IP bertema AAA baru "yang inovatif".