15 Tim Telah Siap Berlaga di Ajang MDL Chengdu Major 2019!

MDL Chengdu

Kurang dari sebulan lagi turnamen Major pertama Dota Pro Circuit 2019/2020 akan segara digelar. MDL Chengdu Major telah menyelesaikan babak kualifikasi masing-masing region.

Dari masing-masing region, telah terpilih 15 tim yang berasal dari berbagai benua, yaitu Asia Tenggara, CIS, Eropa, Amerika Utara, Cina, dan Amerika Selatan.


15 Tim yang Memastikan Tempat di MDL Chengdu Major

Ke-15 tim yang memastikan tempat di MDL Chengdu Major yakni:

Khusus di list terakhir, slot tersebut bakal diisi oleh tim yang berhasil memenangkan turnamen Dota Summit 11 yang berlangsung pada tanggal 7-10 November 2019 di Los Angeles, Amerika Serikat. Sementara ajang MDL Chengdu Major digelar pada 16-24 November 2019 di Chengdu, Cina.

Di turnamen Major pertama DPC 2019/2020 ini, tidak dihadiri oleh tim-tim besar seperti OG, Mineski, Chaos Esports Club, PSG.LGD, dan Team Secret. Beberapa tim diatas memutuskan untuk istirahat terlebih dahulu dan melewatkan beberapa turnamen Major dan Minor di DPC 2019/20.


Menurut kalian, siapa nih yang bakal memenangkan turnamen Major pertama tersebut? Yuk berikan pendapat kamu dibawah.

Exit mobile version