• Berita
  • eSport
  • Listicle
  • Mobile
  • Tips
  • Videos
  • Topup Games

Game Populer

  • Mobile Legends
  • PUBG Mobile
  • Free Fire
  • Valorant
  • GTA 6
  • Delta Force

Follow us

  • 50.3k Fans
  • 13.7k Followers
  • 69k Followers
  • 50.1k Subscribers
Gamedaim
No Result
View All Result
Reach out
Gamedaim
No Result
View All Result
Reach out
Gamedaim
No Result
View All Result
  • Mobile Legends
  • Free Fire
  • PUGB Mobile
  • Wild Rift
  • Genshin Impact
  • COD Mobile
  • Black Desert Mobile
  • Ragnarock Mobile
  • Android
  • Berita
  • PC
  • HaloGame
Home eSport

Apa Itu MPL ID: Pengertian, Sejarah, dan Daftar Juara Tiap Season

by Yandi S Rinandar
7 Juni 2024
36 1
Apa itu mpl id

MPL ID

22
SHARES
ShareTweetSendSend

Player dan komunitas Mobile Legends di Indonesia mengalami perkembangan yang sangat cepat. Sehingga banyak tim esports Indonesia yang berunculan dan bahkan berhasil meraih kejuaraan di tingkat internasional.

Sebagai hasilnya, Indonesia terkenal sebagai salah satu negara dengan jumlah pemain esports Mobile Legends terbesar di dunia. Inilah yang menjadi latar belakang terbentuknya MPL ID.

MPL adalah singkatan dari Mobile Legends Professional League, yaitu kompetisi Mobile Legends yang sangat terkenal dan bergengsi. Turnamen ini menjadi ajang utama bagi para pro player Mobile Legends untuk membuktikan kemampuan mereka.

Tidak hanya itu, hadiah yang ditawarkan dalam ajang ini juga sangat menggiurkan, bahkan bisa mencapai ratusan dolar Amerika.

Baca juga:

  • 10 Momen Terbaik dalam Sejarah Esports!
  • 7 Turnamen Esports Internasional Yang Berlangsung di Indonesia
  • Daftar Game Yang Dipertandingkan Di Esports World Cup 2024

Pengertian MPL

Apa itu mpl id pengertian sejarah dan daftar juara tiap season2
Image: skor. Id

MPL adalah turnamen paling bergengsi dan liga tertinggi dalam dunia esports Mobile Legends. Kompetisi ini merupakan ajang resmi yang Moonton selaku perusahaan pengembang ML adakan.

Baca juga:  Hasil MPL ID S13 Week 9 Alter Ego vs Aura: El Familia Gagal Lolos ke Playoff

Indonesia menjadi salah satu dari tiga negara yang pertama kali menyelenggarakan MPL di dunia, bersama dengan Singapura dan Filipina. Musim pertama MPL hadir pada tahun 2017 dan mendapatkan respon yang sangat positif. Turnamen ini segera menjadi tren dan memiliki banyak penggemar.

Pada awalnya, MPL hanya berlangsung di beberapa negara di Asia Tenggara. Tetapi sekarang, Brazil dan beberapa negara di Timur Tengah juga telah memulai penyelenggaran turnamen ini. Keberhasilan MPL ini tidak lepas dari strategi pemasaran dan jumlah penggemar game MOBA yang besar.

Hingga saat ini, telah ada 13 musim MPL yang telah diadakan di Indonesia, dan untuk season 13 masih berlangsung. Moonton menyelenggarakan turnamen ini dua kali dalam setahun, yaitu pada awal tahun dan pertengahan tahun.

Moonton mengadakan turnamen ini dengan tujuan untuk mengenalkan ML kepada banyak orang. Selain itu, Moonton juga berusaha untuk meningkatkan ekosistem esport yang lebih baik di seluruh dunia melalui turnamen ini.

Baca juga:  7 Turnamen Esports Internasional Yang Berlangsung di Indonesia

MPL juga menjadi sebuah kompetisi bergengsi dengan hadiah yang luar biasa. Juara 1 turnamen ini berkesempatan memenangkan sekitar USD 300.000 atau sekitar Rp4,5 miliar.

Kemudian durasi turnamen MPL ini berlangsung selama sekitar 8 minggu. Hal ini karena Moonton menerapkan sistem Regular Season. Tim yang berhasil melangkah dari Regular Season akan bertanding di babak play off dan jika berhasil melaju lagi, mereka berkesempatan untuk masuk ke grand final.

Sejarah Munculnya MPL ID

Apa itu mpl id pengertian sejarah dan daftar juara tiap season
Image: blibli. Com

MPL ID pertama kali hadir pada tahun 2017, pada saat itu turnamen ML Southeast Asia Cup (MSC) berlangsung di Gandaria City, Jakarta. Tujuan dari turnamen ini adalah mencari pemain potensial yang akan mewakili Indonesia di kompetisi internasional.

Namun, ternyata acara ini mendapatkan banyak perhatian dari para penggemar Mobile Legends yang datang untuk ikut meramaikan acara tersebut, bahkan media sosial pun heboh.

Dipicu oleh semangat para penggemar Mobile Legends, Moonton sebagai pengembang dan publisher Mobile Legends tertarik untuk mengadakan MPL ID. Saat ini, MPL ID menjadi sebuah liga esports profesional yang bertujuan untuk memajukan industri esports, terutama Mobile Legends, di Indonesia.

Baca juga:  Hasil MPL ID S13 Week 8 Bigetron Alpha vs Rebellion: Robot Merah Makin Solid!

Maka tahun 2018, MPL ID mengadakan musim pertama mereka secara resmi. Sebanyak 2000 tim ikut serta dalam Online Qualifier MPL ID Season 1. Setelah itu, 10 tim terbaik yang terpilih akan berkompetisi dalam fase liga.

Daftar Juara MPL ID Dari Season 1 Sampai 12

Apa itu mpl id pengertian sejarah dan daftar juara tiap season4
Image: ligagame

Selama berlangsungnya turnamen MPL ID dari S1 sampai S12, terdpat beberapa tim yang telah berhasil meraih gelar juara MPL ID. Bahkan ada satu tim yang berhasil mendominasi perolehan gelar MPL ID. Berikut ini daftar juara dari MPL ID S1 sampai S12:

SeasonMPL
MPL Season 1Team NXL
MPL Season 2RRQ O2
MPL Season 3ONIC Esport
MPL Season 4EVOS Legends
MPL Season 5RRQ Hoshi
MPL Season 6RRQ Hoshi
MPL Season 7EVOS Esport
MPL Season 8ONIC Esport
MPL Season 9RRQ Hoshi
MPL Season 10ONIC Esport
MPL Season 11ONIC Esport
MPL Season 12ONIC Esports

Nah itu dia informasi detail mengenai MPL yang merupakan salah satu kompetisi tertinggi untuk game mobie legends di setiap negara. Sepanjang perkembangannya, MPL telah berhasil menjadi salah satu daya tarik dalam game Mobile Legends.

Tags: MPL IDMPL IndonesiaTurnamen eSports
Share9Tweet6SendShare
Yandi S Rinandar

Yandi S Rinandar

Jurnalis dunia esports yang tertarik pada dunia games mobile dan suka membaca komik

Related posts

Mpl id official

Hasil MPL ID S15 Week 7 BTR vs TLID, Aeronshikii Pecahkan Winstreak BTR!

by Neli Rahmawati
1 bulan yang lalu

Hasil pertandingan MPL ID S15 week 7 antara BTR vs TLID berakhir dengan skor 1-2 untuk kemenangan dari Faviann dan...

Mpl id official

Hasil MPL ID S15 Week 7 Geek Fam vs Dewa United Esports

by Neli Rahmawati
1 bulan yang lalu

Hasil pertandingan MPL ID S15 week 7 antara Geek Fam vs Dewa United Esports berakhir dengan skor 2-0 untuk kemenangan...

Mpl id official

Jadwal MPL ID S15 Week 7, Perebutan Tiket Playoff Makin Panas

by Neli Rahmawati
1 bulan yang lalu

Berikut jadwal MPL ID S15 week 7 yang menghadirkan match panas untuk mengamankan tiket playoff.

Dewaunitedesports/instagram

Hasil MPL ID S15 Week 6 NAVI vs Dewa United Esports

by Neli Rahmawati
1 bulan yang lalu

Hasil pertandingan MPL ID S15 week 6 antara NAVI vs Dewa United Esports berakhir dengan skor 0-2 untuk kemenangan dari...

Ggwp

Hasil MPL ID S15 Week 6 Geek Fam vs EVOS, Debut Branz Belum Cukup

by Neli Rahmawati
1 bulan yang lalu

Hasil pertandingan yang sengit dan menghibur terjadi dalam pertandingan MPL ID S15 week 6 antara Geek Fam vs EVOS.

Mpl id official

ONIC Menang dari RRQ Hoshi! Coach Yeb Kasih Impact di Week 6 MPL ID S15

by Neli Rahmawati
1 bulan yang lalu

ONIC di Leg kedua MPL ID S15 memperlihatkan performa yang memukau setelah kedatangan Coach Yeb, ONIC menang dari RRQ Hoshi!

Moonton

Coach Yeb ONIC Comeback! Siap Bawa Tim ke Puncak Lagi?

by Neli Rahmawati
1 bulan yang lalu

Coach Yeb ONIC resmi comeback ke kursi pelatih utama di minggu ke-6 MPL ID S16. Akankah kehadirannya jadi angin segar...

Mpl id official

Piala MPL Terbaru Bikin Pangling, Siap Diperebutkan di Season 15!

by Neli Rahmawati
1 bulan yang lalu

Piala MPL terbaru resmi ditampilkan dengan desain yang super mewah dari sebelumnya. Piala ini siap jadi perebutan tim esports di...

Load More
Please login to join discussion

Latest

Fc mobile indonesia bangkok fest 1

Dua Pro Player FC Mobile Indonesia Siap Tampil di Panggung Internasional Bangkok

13 Juni 2025
Rumor tencent pertimbangkan rencana akuisisi nexon (dev. Blue archive)

Rumor: Tencent Pertimbangkan Rencana Akuisisi Nexon (Dev. Blue Archive)

13 Juni 2025
Foxhunt mgs snake eater

“FOX HUNT”, Mode Multiplayer Terbaru Metal Gear Solid Δ: Snake Eater

13 Juni 2025
Asus tuf gaming radeon rx 9060 xt 16gb gddr6 oc edition

Radeon RX 9060 XT Resmi Hadir di Jajaran TUF Gaming, Prime, dan Dual ASUS

13 Juni 2025
X1102 xpad 20

XPAD 20, ZCLIP & XBAND Resmi Hadir: Solusi AI dari Infinix untuk Gaya Hidup Aktif

13 Juni 2025
Gamedaim

© 2025 Gamedaim - Everlasting Gaming Knowledge by Dafunda Media.

Navigate Site

  • Hubungi Kami
  • Tentang kami
  • Contact
  • Privacy
  • F.A.Q
  • Terms of Services
  • Pedoman Media Saber

Follow Us

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
  • Login
  • Sign Up
No Result
View All Result
  • News
  • Esports
  • Tips
  • Review
  • Videos
  • Topup
  • idIndonesia
    • id Indonesia
    • en English

© 2025 Gamedaim - Everlasting Gaming Knowledge by Dafunda Media.

Reach out