AndroidFree FireG ListMobile

8 Submachine Gun FF Terbaik, Ini Spesifikasinya

Submachine Gun merupakan tipe senjata yang paling populer di FF. Jadi, tidak heran mengapa banyak pemain yang menggunakan senjata ini.

Free Fire merupakan game battle royale yang menghadirkan berbagai konten menarik dan membuat banyak gamer tertarik memainkannya. Seperti kebanyakan game battle royale lainnya, FF juga memiliki berbagai jenis senjata seperti submachine gun atau shotgun dengan kelebihan dan kekurangan masing-masing.

Salah satu senjata yang populer adalah Submachine Gun FF. Buat kamu yang belum tau, Submachine Gun adalah senjata yang memiliki damage yang besar pada jarak dekat dan memiliki keakuratan tinggi. Ada banyak jenis Submachine Gun yang ada di Free Fire, namun hanya beberapa yang pantas masuk kategori terbaik. Berikut ini daftar Submachine FF Terbaik.

Submachine Gun FF Terbaik

1. CG15

submachine ff Cg15
CG15 | Free Fire

Senjata AMG ini mengambil tema masa depan karena memiliki design yang sangat futuristik. Senjata ini bisa men-charger untuk memberikan damage tembakan yang besar.

2. P90

P90
P90 | Free Fire

Senapan P90 memiliki kemampuan yang sangat mengerikan sama dengan damage yang besar serta kecepatan tembak yang cepat. Senjata ini juga sangat kuat dari jarak dekat hingga menengah. Hal tersebutlah yang membuat senjata ini sangat populer di kategori Submachine Gun FF.

3. MP40

Mp40
MP40 | Free Fire

Kestabilan submachine gun FF ini sangat menakjubkan meskipun senjata ini mempunyai kecepatan menembak yang sangat tinggi dan sangat kuat untuk jarak dekat. Namun, senjata ini tidak dapat menggunakan attachment apa pun selain magazine.

4. UMP

Ump
UMP | Free Fire

Senjata ini menjadi senjata yang sangat cocok kamu gunakan untuk pertempuran jarak dekat maupun menengah. Senjata ini memiliki damage yang kecil namun hal tersebut ditutupi dengan kapasitas peluru yang sangat banyak.

5. MP5 (Submachine Gun FF)

Mp5
MP5 | Free Fire

SMG yang satu ini melampaui senjata lain dalam hal stabilitas, tapi kurang efektif untuk jarak jauh. Selain itu, senjata ini juga memiliki damage yang besar dan sangat cocok kamu combo dengan Scar, Famas ataupun AK47.

6. VSS (Submachine Gun)

submachine ff Vss
VSS | Free Fire

Sniper peredam berjenis Submachine Gun FF yang baik digunakan untuk jarak menengah dengan akurasi yang tinggi. Selain itu, senjata ini sudah memiliki scope bawaan jadi kamu bisa menyerang lawan dari awal tanpa loot yang banyak.

7. Thompson

submachine ff Thompson
Thompson | Free Fire

Senjata ini merupakan Shotgun 2 barrel berkaliber besar yang bisa menjadi sebuah ancaman bagi musuh di jarak dekat. Dengan damage-nya yang besar akan membuat lawan kesusahan jika terkena tembakan Thompson ini.


8. Vector

Vector
Vector | Free Fire

Ini merupakan salah satu senjata SMG terbaru di Free Fire. Tentunya, statistik dari senjatai ini terbilang cukup memukau. Terlebih, senjata ini mampu bertarung dalam jarak mengenah dan dekat.


Akhir Kata

Nah itulah beberapa senjata SMG terbaik di Free Fire. Jika kamu punya saran atau apapun itu, yuk simak artikel berikut sampai habis. Jangan lupa untuk membagikan informasi ini ke rekan kalian juga.

Saya adalah seorang penulis artikel game berpengalaman dengan dedikasi yang tinggi untuk memberikan informasi baru dan terpercaya kepada pembaca saya. Dengan latar belakang yang kuat dalam penelitian dan penulisan, saya memiliki kemampuan untuk merangkai…

Related Posts

Leave Comment
Hidupkan Notifikasi OK No thanks