BeritaIndonesia

Supreme League Akan Gelar Tournamen Apex Legends Pertama di Indonesia!

Popularitas battle royale terbaru ‘Apex Legends‘ di dunia ini lagi hype-hypenya. Bahkan, dalam 1 minggu perilisannya, Apex Legends telah mencapai 25 juta pemain di seluruh dunia. Dan kini, dari kalangan anak-anak hingga dewasa memainkan Apex Legends. Ternyata popularitas Apex Legends di Indonesia pun begitu. Para Gamer atau Youtuber di Indonesia mulai memainkan Apex Legends.

Dengan banyaknya pemain dari Indonesia tersebut, para event organizer tournamen di Indonesia kini juga mulai melirik pasar Apex Legends. Salah satunya adalah Supreme League. Supreme League akan mengadakan turnamen Apex Legends pertama di Indonesia dengan total hadiah sebesar 25 juta rupiah.

Supreme league akan gelar tournamen apex legends pertama di indonesia! Gd

Nah, tournamen ini nantinya hanya akan menampung 200 tim peserta saja degan biaya pendaftaran gratis alias tidak dipungut biaya. Fase registrasinya sendiri sudah dibuka mulai tanggal 20 februari hingga tanggal 24 februari. Pendaftaran akan ditutup apabila kouta peserta sudah mencapai batas. Tournamen ini akan digelar tepat pada tanggal 25 Februari hingga 9 Maret mendatang.

Related Posts

Leave Comment
Continue in browser
To install tap Add to Home Screen
Add to Home Screen
See this post in...
Gamedaim
Chrome
Add Gamedaim to Home Screen
Close

For an optimized experience on mobile, add Gamedaim shortcut to your mobile device's home screen

1) Press the share button on your browser's menu bar
2) Press 'Add to Home Screen'.