Game gacha memang memiliki keseruan tersendiri bagi para pemainnya. Tidak peduli berapa jumlah uang dan waktu yang mereka habiskan, mereka tetap akan berusaha untuk mendapatkan item atau karakter incaran mereka. Oleh karena itu, saat ini telah banyak bermunculan game-game bertema gacha, seperti salah satunya adalah Gacha Universal.
Gacha Universal adalah game yang belakangan ini tengah dicari-cari oleh para penikmat game santai. Pasalnya game besutan Lunime ini menawarkan pengalaman bermain yang seru dan addictive, sehingga sangat ampuh untuk menghilangkan stress. Salah satu hal yang membuat pemain akan betah adalah banyaknya karakter imut dan lucu yang ditampilkan.
Pada versi modifikasi ini, tentunya telah didukung oleh fitur yang lebih unggul daripada versi originalnya. Dimana fitur yang biasanya dapat digunakan dengan melakukan top up diamond atau menyelesaikan misi, namun di sini kamu bisa menikmatinya secara gratis.
Nah, pada kesempatan kali ini Gamedaim Tips akan memberikan informasi mengenai Gacha Universal Mod 1.1.0 versi terbaru 2022. Daripada berlama-lama, langsung saja simak informasinya di bawah ini.
DAFTAR ISI
Tentang Gacha Universal Mod Apk
Sebagai informasi, Gacha Universal mod adalah aplikasi modifikasi yang dikembangkan oleh pihak ketiga. Hal ini tentunya membuat aplikasi ini tidak tersedia di Play Store ataupun App Store. Namun kamu tidak perlu khawatir, karena di bawah ini kami telah menyediakan link downloadnya yang dapat diakses secara gratis.
Pada versi mod ini, kamu dapat melakukan banyak hal, seeperti membuat banyak karakter bergaya anime yang berwarna-warni, mendandani mereka dalam ratusan pakaian, dan membuat adegan dengan mereka. Ada ribuan gaya rambut, pakaian, aksesoris, senjata, hewan peliharaan, item, latar belakang, dan masih banyak lainnya.
Sudah penasaran ingin langsung menggunakannya? Namun, sebelum itu ketahui terlebih dahulu fitur-fitur yang terdapat di dalamnya.
Fitur Gacha Universal Mod 1.1.0
Terdapat banyak fitur yang bakal bisa kamu nikmati dari aplikasi mod Gacha Universal versi 1.1.0 ini. Daripada penasaran, berikut adalah beberapa fitur yang tersedia di dalamnya.
1. Banyak Karakter Lucu
Salah satu alasan orang-orang memainkan game ini adalah karena karakter-karakter yang ada di dalamnya lucu-lucu dan skillnya pun bermacam-macam. Pada versi modifikasi ini, semua karakter akan bisa langsung kamu mainkan.
Dimana terdapat 90 karakter lucu yang pastinya menawarkan pengalaman bermain yang bikin candu dan menyenangkan.
2. Unlimited Bunga Berlian
Seperti diketahui, bunga berlian dipergunakan untuk membeli segala item atau melakukan gacha di game Gacha Universal ini. Dengan menggunakan Gacha Universal Mod ini, kamu akan mendapatkan bunga berlian dalam jumlah yang tidak terbatas. Jadi, kamu bisa bebas melakukan gacha untuk memiliki semua item atau karakter.
3. Membuat Avatar Baru
Cara membuat avatar baru adalah dengan menggabungkan item-item yang ada. Kamu bisa menggabungkan semua item tersebut dengan kreasi kamu dan kamu akan mendapatkan avatar terbaru dan menarik hasil penggabungan item yang kamu pilih.
4. Menyesuaikan Karakter Sesuai Keinginan
Fitur menarik lainnya yang bisa kamu nikmati adalah dapat menyesuaikan karakter sesuai dengan keingan kamu. Sesuaikan karakter untuk dapat lebih mudah mengalahkan monster-monster. Karena seiring meningkatnya misi atau level, tingkat ketangguhan monster akan semakin kuat. Sehingga kamu harus memilih karakter yang kuat pula.
5. Item Gratis
Selain menawarkan bunga berlian gratis, aplikasi mod Gacha Universal ini juga menyediakan item-item gratis. Jadi, semua item dapat kamu miliki secara gratis. Hal ini tentunya akan membuat kamu lebih mudah menyelesaikan misi-misi yang tersedia.
Selain beberapa fitur di atas, ternyata masih banyak lho fitur hebat lainnya yang tersedia di dalamnya. Untuk mengetahuinya, kamu bisa mencobanya sendiri.
Download Gacha Universal Mod V1.1.0
Setelah membaca informasi di atas, kamu bisa langsung mendownload file aplikasinya. Kamu bisa mendownloadnya melalui link yang akan kamu sediakan di bawah ini. Namun, sebelum itu pastikan koneksi internet kamu berjalan dengan lancar agar prosesnya berjalan dengan lancar.
Nama | Gacha Universal Mod Apk |
Developer | Uniteam |
Size | 162 MB |
Versi | 1.1.0 |
Update | 17 Agustus 2022 |
Download | Download Disini |
Cara Install Gacha Universal Mod
Setelah selesai mendownload, langkah selanjutnya adalah langsung menginstalnya di smartphone yang kamu gunakan. Cara menginstalnya sangatlah mudah, namun bagi kamu yang tidak mengetahui caranya, silahkan simak tutorial di bawah ini:
Sekitar 5 Menit
-
1
Download File
Langkah pertama sudah pasti mendownload file aplikasinya melalui link yang telah kami berikan di atas.Download Universal Gacha Mod Apk -
2
Izinkan Sumber Tidak Dikenal
Pergi ke dalam Menu u003cstrongu003eSetting -u003e Keamanan -u003eu003c/strongu003e u003cstrongu003eAktifkan Sumber Tidak Dikenalu003c/strongu003e.Sumber Tidak Dikenal 1 -
3
Buka File
Kemudian cari file yang telah di download tadi di u003cstrongu003eFile Manageru003c/strongu003e.Buka Universal Gacha Mod Apk -
4
Install Game
Install filenya, tunggu hingga selesai. Waktu penginstalan tidak akan memakan banyak waktu jadi mohon bersabar.Instal Universal Gacha Mod Apk -
5
Mainkan Gacha Universal
Jika sudah, kamu sudah bisa langsung memainkannya.Main Universal Gacha Mod Apk
Apakah Aman Digunakan?
Lantas, apakah aplikasi Gacha Universal mod ini aman untuk digunakan? Yang namanya aplikasi yang berasal dari pihak ketiga, tentunya tidak ada yang aman. Jika kamu ketahuan oleh pihak developernya, kemungkinan besar akun kamu akan terkena banned.
Untuk menggunakannya, lebih disarankan menggunakan akun cadangan. Selain itu, usahakan mendownload filenya dari sumber yang terpercaya. Karena bisa saja file yang kamu download tersebut disusupi virus atau malware.
Nah, itulah barusan informasi mengenai download Gacha Universal Mod versi 1.1.0 terbaru 2022. Kunjungi terus Gamedaim agar selalu mendapatkan informasi game menarik lainnya.