AndroidFree FireiOSMobileTutorial

Voice Meme Free Fire, Cara Ubah Quick Chat FF

Akhir-akhir ini, komunitas Free Fire tengah dihebohkan dengan kehadiran Voice Meme yang tengah viral. Nah bagaimana cara memakainya?

Akhir-akhir ini, komunitas Free Fire tengah dihebohkan dengan kehadiran Voice Meme yang tengah viral. Pasalnya, Voice Meme ini mampu membuat Quick Chat FF kalian menjadi lebih menarik dan tentu saja lucu.

Lebih lanjut, Free Fire sendiri adalah sebuah game Battle Royale Online yang mempertemukan sebanyak 50 pemain dalam satu arena. Pemain harus menjadi yang terakhir hidup untuk memenangkan pertandingan.

Baca Juga:

Ketika kalian bertanding, akan ada satu saat di mana kamu melakukan Open Voice untuk sekedar berkomunikasi. Terkadang, ada hal lucu ketika kamu melakukan hal ini. Selain chat, terdapat fitur bernama Quick Chat yang sangat berguna.


Voice Meme Free Fire

Berbicara soal Voice Chat, saat ini sudah terdapat beberapa voice bawaan yang bisa kamu gunakan mulai dari Ikuti Aku, Tolong Aku, dan Musuh Terlihat. Ketika rilis, FF hanya memberikan fitur bahasa Inggris saja. Namun, saat ini Garena sudah menambahkan bahasa Indonesia loh.

Nah, jika kalian merasa cukup bosan dengan suara yang itu-itu saja, maka Gamedaim Tips akan membagikan beberapa Voice Meme Free Fire yang tengah viral saat ini. Tentu, ini adalah voice costum loh dan tidak membawa suara dari sistem.

Baca Juga:

Untuk caranya sendiri, Gamedaim telah menyediakan langkah-langkah yang bisa kalian ikuti nanti. Sebagai catatan saja, caranya tidaklah terlalu sulit sehingga kamu bisa mengikutinya dengan mudah.


Cara Pasang Voice Meme Lucu

Free Fire | Garena

Untuk memasang Voice Meme, kalian bisa mengubah settingan yang ada di custom voice. Agar lebih jelas, silahkan simak artikel berikut ini sampai habis.

  • Download Voice Meme Lucu atau versi lainnya kalian bisa menggunakan link ini.
  • Kamu bisa memilih versi setelah menekan tombol download.
  • Buka Folder Download dan ekstrak file tersebut
  • Copy dan pindahkan ke folder Android>Data dan Paste
  • Jika muncul notifikasi, silahkan klik OK saja
  • Selesai

Nah, itulah cara menggunakan Voice Meme Free Fire dengan mudah. Jika kalian ada pertanyaan atau apapun itu, jangan sungkan untuk menuliskannya di kolom yang telah kami sediakan yah. Pastikan kamu membagikan informasi ini ke rekan kalian juga.

Penulis yang sangat tertarik dengan industri video game dan juga Esports. Saya menulis beragam topik menarik, tips dan trik, serta tutorial yang akan memecahkan masalah kalian.

Related Posts

Leave Comment
Exit mobile version
Hidupkan Notifikasi OK No thanks