Meskipun Ruby tidak META saat ini tapi Ruby mampu mencounter berbagai hero terutama hero gesit. Jadi jika kalian ketemu palayer Ruby dijamin kalian akan kesusahan baik itu by one atau war. Agar kalian aman, kalian harus menggunakan counter Ruby jika tidak mau kerepotan.
Ada beberapa hero yang bisa untuk mencounter Ruby baik itu hero maupun item. Jika kalian bisa menggunakan salah satunta, kalian akan sangat mudah membunuh Ruby. Berikut ini counter Ruby terbaik:
BACA JUGA:
- Build Top Global Alucard Mobile Legends 2022
- Build Top Global Nana 2022, Imut tapi Mematikan
- Build Top Global Saber 2022, 1 Combo 1 Die
Contents
Counter Ruby Terbaik
1. Baxia

Tidak hanya memiliki CC yang sangat mengganggu tapi Ruby juga memiliki defense dan lifesteal yang cukup tinggi. Namun itu tidak berguna karena Baxia merupakan counter alami hero yang memiliki lifesteal yang tinggi. Baxia bisa mengurangi Shield dan HP regen musuh juga memiliki defense yang tinggi.
2. Valir

Valir cukup ampuh dalam mengcounter barbagai hero male termaksud Ruby. Dengan skillnya yang bisa mendorong lawan, Valir akan mencegah Ruby mendekat agar tidak bisa melakukan combonya.
3. Diggie

Ultimate Diggie akan melapaskan teman satu tim dari segala CC lawan. Selain itu. teman satu tim juga mendapatkan shield yang sangat berguna. Meskipun Diggie tidak bisa membunuh Ruby by one, tapi Diggie akan membuat Ruby kesusahan.
Gamedaim Hadir di TikTok! Ayo Follow kami di @gamedaimcom dan dapatkan berbagai konten menarik seputar dunia game.
4. Barats

Barats sangat cocok duel dengan Ruby karena Barats memiliki defense yang sangat kuat. Tapi kalian boleh berhdapan dengan Ruby jika stack sudah banyak, jika belum lebih baik kumpulkan stack dulu dan jangan memaksa.
Item Counter Ruby

Selain dengan hero, kamu juga bisa mengcounter Ruby dengan item. Berikut ini item counter Ruby:
Nah itulah counter Ruby ML terbaik, apa ada hero lain yang cocok untuk mengcounter Bruno? Tulis pendapat kamu ya. Jangan lupa terus kunjungi Gamedaim agar kamu mendapatkan info menarik lainnya.