Build Yoimiya Terbaik di Genshin Impact

Yoimiya Build Genshin Impact v2.8 Rilis

Yoimiya

Sebagai salah satu karakter yang berpotensi menjadi DPS di Genshin Impact, Yoimiya memiliki sejumlah build yang dapat kamu coba untuk memaksimalkan kekuatannya. Lebih lanjut, Gamedaim Tips akan membagikan beberapa build yang bisa kalian terapkan ke karakter asal Inazuma ini yah Traveler.

Oh iya, pembahasan kali ini terbilang cukup intens dan bisa memakan waktu yang cukup lama. Pasalnya, kami akan membahas secara rinci mengenai Yoimiya, mulai dari skill dan tim terbaik untuknya.

Baca Juga:


Best Build for Yoimiya


Yoimiya Rating dan Basic Info

Yoimiya Basic Info

Build Terbaik Yoimiya dan Senjatanya

Yoimiya

Bagi kamu yang tidak tahu Yoimiya memiliki beberapa role seperti Pyro Main DPS dan juga Burst Support di Genshin Impact. Kali ini, kami akan coba menjabarkan beberapa build yang bisa kalian coba ke Yoimiya.


Pyro Main DPS Build Yoimiya

Build ini berfokus terhadap peningkatan potensi Yoimiya sebagai DPS utama kalian. Lebih lanjut, build ini akan bekerja dengan baik jika didukung oleh beberapa karakter seperti Fischl dan Xingqiu.

Rekomendasi Senjata

WeaponDetails
Thundering PulseMeningkatkan 20% ATK dan memberikan kekuatan Thunder Emblem. Pada lapisan 1/2/3, Thunder Emblem meningkatkan DMG Normal Attack sebesar 12/24/40%. Karakter akan mendapatkan 1 lapis Thunder Emblem pada setiap skenario berikut. Normal Attack menyebabkan DMG (lapisan bertahan selama 5 detik): Melancarkan Elemental Skill (lapisan bertahan selama 10 detik): Energy lebih rendah dari 100% (lapisan menghilang saat Energy penuh).
Senjata Alternatif
Amos’ BowMeningkatkan Normal dan Charged ATK DMG sebesar 12%. Normal dan Charged ATK DMG meningkat 8% setiap 0.1 detik hingga 5 kali.
Skyward HarpMeningkatkan CRIT DMG 20%. Mengneai musuh memberikan kesempatan 60% untuk menciptakan AoE ATK dan memberikan 125% Physical ATK. Hanya dapat terpicu setiap 4 detik.
RustMeningkatkan DMG Normal Attack sebesar 40%. Namun, DMG Charged Attack berkurang 10%.
HamayumiMeningkatkan DMG Normal Attack sebesar 16% dan Charged Attack 12%. Jika karakter memiliki Energy 100%, efek ini meningkat 100%.

Rekomendasi Artefak

ArtifactDetails
Shimenawa’s Reminiscence
4-Piece Set
2-Piece Set
ATK +18%
4-Piece Set
Jika menggunakan Elemental Skill, karakter yang memiliki 15 atau lebih Energy, mereka akan kehilangan 15 Energy namun Normal, Charged, dan Plungging meningkatkan DMG sebesar 50% selama 10 detik.
Alternatif
Gladiator’s Finale
2-Piece Set
2-Piece Set
ATK +18%
Crimson Witch of Flames
2-Piece Set
2-Piece Set
Pyro DMG Bonus +15%

Rekomendasi Substat Artefak

ArtifactMain Stat
Sub Stat
Flat ATK (Permanen)
① CRIT DMG
② CRIT Rate
③ ATK%
④ Elemental Mastery
Flat HP (Permanen)
① CRIT DMG
② CRIT Rate
③ ATK%
④ Elemental Mastery
ATK%
① CRIT DMG
② CRIT Rate
③ Flat ATK
④ Elemental Mastery
Pyro DMG Bonus%
① CRIT DMG
② CRIT Rate
③ ATK%
④ Elemental Mastery
CRIT DMG / CRIT Rate
① CRIT DMG/CRIT Rate
② ATK%
③ Elemental Mastery
④ Flat ATK

Burst Support Build untuk Yoimiya

Yoimiya memiliki kemampuan Support yang sangat baik terutama untuk melawan sekelompok musuh karena Burst miliknya yang dapat menimbulkan Pyro secara terus menerus sehingga memungkinkan Elemental Reaction secara berkala. Berikut Build Yoimiya untuk Support.

Rekomendasi Senjata

WeaponDetails
The StringlessMeningkatkan DMG Elemental Skill dan Burst sebesar 24%
Senjata Alternatif
Favonius WarbowSetiap CRIT, memiliki kesempatan hingga 60% untuk menghasilkan Elemental Partikel. Ini akan meregenerasi 6 Energy setiap karakter. Hanya dapat terpicu setiap 12 detk.

Rekomendasi Artefak

ArtifactDetails
Noblesse Oblige
2-Piece Set
2-Piece Set
Elemental Burst DMG +20%
Crimson Witch of Flames
2-Piece Set
2-Piece Set
Pyro DMG Bonus +15%

Rekomendasi Substat Artefak

ArtifactMain Stat
Sub Stat
Flat ATK (Permanen)
① CRIT DMG
② CRIT Rate
③ ATK%
④ Elemental Mastery
Flat HP (Permanen)
① CRIT DMG
② CRIT Rate
③ ATK%
④ Elemental Mastery
ATK%
① CRIT DMG
② CRIT Rate
③ Flat ATK
④ Elemental Mastery
Pyro DMG Bonus%
① CRIT DMG
② CRIT Rate
③ ATK%
④ Elemental Mastery
CRIT DMG / CRIT Rate
① CRIT DMG/CRIT Rate
② ATK%
③ Elemental Mastery
④ Flat ATK

Party/Team Terbaik untuk Build Yoimiya

Premium Team

DamageComboHealShield
Support
YoimiyaXingqiuBennettZhongli
Detail
– Xingqiu memungkinkan Yoimiya untuk memberikan efek Vaporize yang menguatkan DMG miliknya dalam Build ini
– Bennet memberikan resonnasi Pyro serta memberikan Buff untuk Yoimiya
– Zhongli dengan Shield miliknya memberikan perlindungan maksimal terhadap Yoimiya. Ini memungkinkan ia melakukan serangan jarak dekat.

F2P Team

DPSCrowd
Control
ComboShield
& Healing
YoimiyaAmberKaeyaNoelle
Detail
– ATK Yoimiya meningkat karena resonansi Pyro dengan Amber
– Kaeya mampu memberikan efek Cryo sehingga Yoimiya menerapkan Elemental Reaction Melt
– Noelle bisa menggantikan posisi Zhongli sebagai seorang Tank. Ini hampir sama dengan build Yoimiya tadi.

Yoimiya Talent/Skill

Untuk memahami lebih lanjut mengenai build Yoimiya, kalian bisa membaca beberapa skill ataupun talent dari karakter ini.


Talent

Talent Category
Firework Flame-UpNormal Attack
Niwabi Fire-DanceElemental Skill
Ryuukin SaxifrageElemental Burst
Tricks of the Trouble-MakerPassive Skill 1
Summer Night’s DawnPassive Skill 2
Blazing MatchPassive Skill 3

Nah itulah build Yoimiya di Genshin Impact yang bisa kamu coba besok. Jika ada pertanyaan atau apapun itu, jangan sungkan untuk menuliskannya di kolom yang telah kami sediakan.

Exit mobile version