BeritaPC

Tiba-tiba, Vainglory Resmi Rilis Versi PC di Steam Secara Gratis!

Super Evil Mega Corp (SEMC) selaku developer dari game Moba ‘Vainglory‘ secara mengejutkan merilis game ini di platform PC, tepatnya di Steam secara gratis. Hal ini tanpa pemberitahuan atau pengumuman terlebih dahulu. Hal ini tentu membuat banyak orang kaget dan tuai respon positif dari para gamer, khususnya platform PC.

Bahkan, versi PC ini akan memiliki berbagai kelebihan yang tak hadir di versi mobilenya, seperti control yang lebih responsif dan mudah, hingga kualitas visual yang jauh lebih memukau. Selain itu, SEMC juga akan menghadirkan fitur cross platform yang relevan. Ini akan memungkinkan gamer Mobile dapat bermain dengan gamer PC sekaligus. Berikut spesifikasinya Vainglory di Steam.

Tiba Tiba, Vainglory Resmi Rilis Versi PC Di Steam Secara Gratis!

MINIMUM:

  • OS: Windows 7 or newer
  • Processor: Dual core from Intel or AMD at 2.7 GHz
  • Memory: 2 GB RAM
  • Graphics: Intel HD Graphics 4000
  • Network: Broadband Internet connection
  • Storage: 3 GB available space

RECOMMENDED:

  • OS: Windows 10 64 Bit
  • Processor: Intel i5 – 6402P (2.8 GHz) / AMD FX – 8370E (3.3 GHz)
  • Memory: 4 GB RAM
  • Graphics: AMD Radeon HD 5970 (2GB) / Nvidia GeForce GT 720 (2GB)
  • Network: Broadband Internet connection
  • Storage: 3 GB available space
Halo, saya Syaipul, juga dikenal sebagai Ipul, dan saya adalah seorang penikmat anime yang bersemangat, pecinta game, dan penggemar K-Drama. Mari kita jelajahi dunia yang menarik ini bersama!

Related Posts

Leave Comment
Hidupkan Notifikasi OK No thanks