Tanggal Rilis Critter Café Diumumkan

Tanggal Rilis Critter Café Diumumkan

Sumber: Sumo Digital / Secret Mode

Secret Mode dan Sumo Digital telah mengumumkan tanggal rilis Critter Café, yaitu pada 26 November 2024.

Informasi ini Secret Mode rilis melalui media sosialnya. Jika kalian tertarik dengan game-game Sumo Digital, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini.

Deskripsi dan Tanggal Rilis Critter Café

Selamat datang di kafe barumu – bersama dengan teman-teman yang fantastis!

Ketika sebuah portal misterius di rumah baru Anda mengungkapkan Critter yang telah lama hilang dan terjebak di dalamnya, mulailah menyelamatkan setiap Critter yang unik dan membangun kafe yang ramah untuk penduduk kota dan Critter.

Beberapa fitur utama:

Critter Café akan rilis di Nintendo Switch dan PC (Steam) pada 26 November 2024.

Exit mobile version