Spesifikasi PC untuk Memainkan SpongeBob SquarePants: Battle for Bikini Bottom – Rehydrated!

Spongebob Squarepants Battle For Bikini Bottom Rehydrated! Gamedaim

Spongebob Squarepants Battle For Bikini Bottom Rehydrated | Steam

Hadirnya THQ Nordic di industri game sepertinya membawa angin yang begitu segar. Pasalnya, mereka diketahui sangat gemar sekali mengeluarkan modal yang cukup besar untuk berbelanja developer-developer indie yang sepak terjangnya sudah diakui. THQ Nordic juga sepertinya memahami game-game klasik mana saja yang diinginkan gamer untuk hidup kembali di industri game.

Namun, tidak semua proyek tersebut mendapatkan seri terbaru memang, tapi tidak sedikit pula developer yang mendapatkan seri terbaru dari game mereka ataupun format remaster sekalipun. Nah, berbicara mengenai hal ini, salah satunya adalah datang dari franchise Nickelodeon yang begitu populer di dunia yaitu SpongeBob.

Game SpongeBob dapatkan versi Remake!

Spongebob Squarepants Battle For Bikini Bottom Rehydrated | Jagatplay

Animasi yang sangat populer di seluruh dunia ini akan kembali diadaptasi menjadi sebuah game lewat petualangan lawas yang kini dirilis ulang dalam format visualisasi lebih baik. Nah, THQ Nordic menyebut game satu ini adalah remake karena perombakan visual yang sangat signifikan, sekaligus penyempurnaan dari sisi gameplaynya.

Tak hanya itu saja, seri ini juga akan mengusung mode multiplayer, online dan offline, untuk sebuah mode horde baru yang ia usung. Kabar baiknya, kini THQ Nordic sendiri telah resmi mengumumkan spesifikasi PC untuk memainkan game satu ini. Penasaran? Inilah Spesifikasi PC untuk Memainkan SpongeBob SquarePants: Battle for Bikini Bottom – Rehydrated! Cek di bawah ini.

Spesifikasi PC untuk Memainkan SpongeBob SquarePants: Battle for Bikini Bottom – Rehydrated!


Spesifikasi Minimum:

Spesifikasi Rekomendasi:


SpongeBob SquarePants: Battle for Bikini Bottom – Rehydrated sendiri rencananya akan dirilis pada tanggal 24 Juni 2020 mendatang.  Apakah PC kalian sanggup untuk memainkan game yang begitu populer ini? Berikan tanggapannya di bawah ya.

Exit mobile version