BeritaPCResmi

Spesifikasi PC PixelJunk Scrappers Deluxe

Gamedaim News akan memberikan kalian informasi singkat mengenai spesifikasi PC PixelJunk Scrappers Deluxe. Apakah PC kalian sudah siap?

Q-Games akan merilis game terbarunya di berbagai platform. Gamedaim News akan memberikan kalian informasi singkat mengenai spesifikasi PC PixelJunk Scrappers Deluxe. Apakah PC kalian sudah siap? Kita cek terlebih dahulu di artikel ini.

Saat artikel ini dipublikasikan, pre-order PixelJunk Scrappers Deluxe di PC belum dibuka.

Deskripsi PixelJunk Scrappers Deluxe

Spesifikasi PC PixelJunk Scrappers Deluxe
Sumber: Q-Games

PixelJunk Scrappers Deluxe adalah game terbaru dari franchise game PixelJunk yang sudah berjalan lama dari Q-Games.

Peluncuran game ini bulan depan untuk merayakan ulang tahun ke-15 franchise ini dan menambahkan campuran genre baru ke dalam daftar game yang telah memenangkan banyak penghargaan.

Dengan beberapa karakter yang dapat dimainkan untuk dikuasai, berbagai macam senjata untuk dibuka, dan misi untuk menyelamatkan Junktown dari gerombolan bot sampah musuh, game beat ‘em-up ini sangat seru!

Spesifikasi PC PixelJunk Scrappers Deluxe

Spesifikasi PC PixelJunk Scrappers Deluxe
Sumber: Q-Games

Spesifikasi Minimum:

  • OS: Windows 7 64-bit
  • Processor: 1.7Ghz Processor
  • Memory: 4 GB RAM
  • Graphics: Intel(R) UHD Graphics
  • Network: Broadband Internet connection
  • Storage: 2 GB available space

Spesifikasi Rekomendasi:

  • OS: Windows 10 64-bit
  • Processor: 2.3Ghz Processor
  • Memory: 8 GB RAM
  • Graphics: NVIDIA GeForce GTX
  • Network: Broadband Internet connection
  • Storage: 2 GB available space

Dari spesifikasi itu, dapat disimpulkan bahwa PixelJunk Scrappers Deluxe merupakan game yang lumayan ringan. Q-Games juga menyarankan pemain mereka untuk memiliki koneksi internet yang stabil.

PixelJunk Scrappers Deluxe akan rilis untuk PS5, PS4, Nintendo Switch, dan PC (SteamEpic Games Store) pada 27 Juli 2023.

Setelah lulus sebagai analis kimia, Fransiskus mengejar mimpinya untuk menjadi jurnalis dan telah meliput industri game sejak tahun 2020. Saat ini, ia fokus pada gelar Hubungan Masyarakat (Humas) dan tertarik dengan bagaimana para pemimpin industri game…

Related Posts

Leave Comment
Hidupkan Notifikasi OK No thanks