SEGA dan ATLUS baru-baru ini mengumumkan bahwa penjualan waralaba Persona sudah menembus 22.6 juta kopi di seluruh dunia.
Informasi ini SEGA rilis melalui media sosialnya. Jika kalian tertarik dengan game besutan ATLUS, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini.
Penjualan Waralaba Persona Tembus 22.6 Juta Kopi
SEGA dan ATLUS baru-baru ini mengumumkan bahwa penjualan waralaba Persona sudah menembus rekor terbarunya sejak beberapa bulan lalu.
SEGA dan ATLUS juga sudah merilis trailer khusus untuk Persona 3 Reload dalam rangka memperingati “Promised Day” pada 5 Maret 2024.
Gamedaim Hadir di TikTok! Ayo Follow kami di @gamedaimcom dan dapatkan berbagai konten menarik seputar dunia game.
Persona 3 Reload sudah tersedia di PS5, Xbox Series X, Xbox Series S, PS4, Xbox One, dan PC (Steam, Microsoft Store). Pada Februari 2024, SEGA dan ATLUS mengumumkan bahwa penjualan Persona 3 Reload sudah menembus 1 juta kopi di seluruh dunia.
Di bawah ini merupakan deskripsi singkat Persona 3 Reload:
Persona 3 Reload adalah peniruan ulang yang menawan dari RPG yang mendefinisikan genre, terlahir kembali untuk era modern.
ATLUS