Influencer Ini Ditantang Dalam Burning Crusade Classic Cooking Challenge

Burning Crusade Classic

Burning Crusade Classic

Para influencer media sosial Indonesia ini menerima tantangan untuk memasak resep dari akan berhadap World of Warcraft: The Official Cookbook bertemakan World of Warcraft yang epik.

Untuk merayakan reinterpretasi baru The Burning Crusade, selebriti chef dan entrepreneur Martin Praja menantang enam influencers untuk membuat ulang resep dari World of Warcraft: The Official Cookbook. Dikelompokkan ke dalam faction tersuka mereka– Horde and Alliance  influencers tersebut telah menguasai ‘Burning Crusade Cooking Challenge’ dan juga berhasil menyiapkan pesta yang cocok untuk para warchief!

Team Horde beranggotakan Jessica Kariadjaja, Tuturuu and Stella Angella | Foto: Istimewa
Team Alliance beranggotakan Clausie, Afif Yulistian and Jena Damaya | Foto: Istimewa

Rilis pada tahun 2007, The Burning Crusade adalah ekspansi pertama World of Warcraft. Dan dalam remastering ini, para pemain dapat bermain bersama dan berhadap karakter-karakter ikonik. Karakter ikonik yang tersedia antara lain Illidan Stormrage, Lady Vashj dan Kael’thas Sunstrider.

Ekspansi ini rilis secara global pada tanggal 2 Juni 2021 kemarin. Burning Crusade Classic juga telah menambahkan konten menarik yaitu dua race baru: Blood Elf dan Draenei. Selain itu terdapat benua baru yang bisa pemain jelajahi dan peningkatan batas level pemain sampai level 70.

Pada ekspansi Burning Crusade Classic, pemain WoW bisa melakukan:

Untuk informasi Burning Crusade Classic lebih lanjut, cek World of Warcraft blog.

Burning Cooking Challenge Sudah Tayang

Burning Cooking Challenge Episode 1 telah tayang melalui YouTube Channel AKG Games.

Fans dapat untuk mempersiapkan diri untuk petualangan Outland yang epik. Kalian juga bisa mempelajari cara-cara masak hidangan Azerothian termasuk Tender Shoveltusk Steak and Dragonbreath Chili.

Follow media sosial AKG di Facebook dan Instagram karena ada hadiah untuk pemenang terpilih.

Exit mobile version