Mobile Legends adalah game besutan Moonton yang sangat populer di Indonesia. Gameplay yang sangat seru menjadi kunci kesuksesan game bergenre Moba satu ini. Meskipun demikian, Mobile Legends juga tak luput dari penggunaan cheat di dalamnya. Salah satu cheat yang sangat populer di kalangan para pemain Mobile Legends adalah Hack Map dan Drone View.
Dengan cheat ini, kalian dapat melihat musuh lebih jauh dari sebelumnya, mapnya pun akan terlihat lebih luas dari biasanya. Nah, berbicara mengenai hal ini, kali ini Gamedaim akan memberikan kalian cara menggunakan Drove View tersebut.
Penasaran? Begini Cara Cheat Hack Map dan Drone View Mobile Legends Terbaru! (Update 2021) Cek di bawah ini.
Note: Tutorial ini kami buat hanya untuk informasi semata. Kami tidak bertanggung jawab jika akun kamu dibanned atau mengalami masalah. Karena jelas resikonya tinggi.
Contents
Tutorial Cara Menggunakan Drone View Mobile Legends
Bagaimanakah cara menggunakan Cheat Mobile Legends tersebut? Kali ini kami akan memberikan tutorialnya kepada kalian. Cukup ikuti saja langkah-langkah yang kami beritahukan di bawah ini. Begini Cara Cheat Drone View Mobile Legends! Cek di bawah ini.
Total Waktu: 30 menit
Unduh Cheat Mobile Legends
Langkah pertama yang harus kalian lakukan adalah mengunduh cheat Drone View tersebut. Jika perlu, kamu juga harus memiliki alat pengekstrak contohnya ZArchiever.
Ekstrak File
Setelah itu, kamu bisa mengekstrak file yang telah kami berikan. Kamu akan mendapatkan sebuah folder yang bernama android.
Salin Folder
Langkah berikutnya adalah menyalin folder tersebut dengan menekan tombol Copy. Lalu, salin folder tersebut ke direktori berikut ini HP/Storage/emualted/0/
Pindahkan File
Setelah itu, kamu bisa menempelkan (paste) folder tersebut di direktori yang telah kami berikan di atas. Lalu, kamu akan melihat peringatan dan kamu bisa mencentang Apply to all files, dan klik REPLACE.
Restart Aplikasi
Terakhir, kamu bisa merestart ulang semua aplikasi (force close). Lalu buka kembali game Mobile Legends. Jika cara tersebut berhasil, kamu akan melihat gameplay seperti gambar di bawah ini.
Nah, Itulah Cara Cheat Drone View Mobile Legends Terbaru. Jika kalian masih belum berhasil melakukannya, setidaknya kalian harus harus mengulanginya lagi dari awal cara yang kami berikan di atas. Pastikan kalian sudah mengikuti langkah-langkah dengan benar.