AndroidiOSMobileMobile LegendsTips

Panduan Barats Mobile Legends (ML)

panduan barats mobile legends agar menjadi tank terkuat di Land of dawn

Barats menjadi salah satu hero yang sangat ditakuti pada season ini setelah mengalami revamp. Selain penggunaanya cukup mudah, barat memiki defends yang sangat tinggi sehingga sangat sulit membunuhnya. Nah jika kalian kesusahan mengahdapi hero ini, kalian bisa membaca cara mengalahkan barat dengan mudah.

Tapi buat kalian yang mau belajar hero OP satu ini, kalian bisa simak terus artikel ini sampai selesai ya.

BACA JUGA:

Panduan Barats Mobile Legends

Cara Mengalahkan Barats Mobile Legends

Skill Barats Mobile Legends

Big Guy (Pasif)

Detona memperoleh tumpukaselama 12 d setiap kali Detona atau Barats memberikan damage ke musuh dengan skillnya (hingga 10 stack). Setiap stack memberi Detona peningkatan ukuran tubuh, 1-4 Pertahanan Fisik & Sihir ekstra, dan 2% Ketahanan ekstra. Pada max stack, Basic Attack Detona akan diganti denganinjakan , setiap serangan akan memberikan (+140% Total Physical Attack) (+4% Total HP)  kepada musuh yang berada dalam area melingkar dan menyebabkan efek Slow kepada mereka sebesar 40% selama 0,2 detik.

So-Called Teamwork (skill 1)

Detona meludahkan minyak yang terkontaminasi ke arah target, memberikan 60 (+7% Total HP)  kepada musuh dalam area berbentuk kipas dan menyebabkan efek Slow kepada mereka sebesar 30% selama 1 detik. Barats kemudian menyalakan minyak tersebut dengan petasan, memberikan 120 ( +200% Total Serangan Fisik) kepada musuh di area tersebut. 

Missile “Expert” (skill 2)

Barats menembakkan dua misil ke arah target yang mengeluarkan asap saat mendarat, memberikan 200 ( +125% Total Serangan Fisik) kepada lawan dalam bentuk persegi panjang dan mendorong mereka ke arahnya.

Detona’s Welcome (ultimate)

Detona akan mencharge ke arah yang ditentukan, selama charge tersebut Detona akan immune terhadap efek CC. Setelah charge, Detona bakal berlari kedepan dan melahap lawan yang terkana. Setelah itu detona bakal mengeluarkan kembali ke lawan dan akan memberikan stun jika terkena tembok atau lawan lainnya.

Tips Barats Mobile Legends

1. Kumpulin stack

Stack menjadi salah satu andalan dari barat, mendapatkannya cukup mudah. Kalian bisa mendapatkan stack dari memberikan skill ke lawan, minion atau monster hutan dengan skill. Namun yang menjadai masalah adalah untuk menjaga stack agar tidak berkurang. Jika stack sampai berkurang maka barats akan sangat mudah dibunuh oleh lawan.

2. Lock Core Lawan

Ultimate Barats sekarang bisa kalian gunakan untuk loce core atau hero yang paling banyak pengaruh saat wak. Kalian tidak perlu takut mendekati core lawan karena defens barats sangat tinggi + dibantu efek item. Jadi musuh tidak akan mudah membunuh barats saat mendekati corenya.

3. Build yang Tepat

Meskipun sudah memiliki defense yang tinggi, namun barats harus memiliki build yang tepat agar kuat sampai late game. Untuk build, kalian bisa mengikuti rekomendasi build Barats dari gamedaim.

Nah itulah Panduan Barats Mobile Legends (ML). Untuk panduan hero lainnya kalian bisa terus mengunjungi gamedaim.

Saya adalah seorang penulis artikel game berpengalaman dengan dedikasi yang tinggi untuk memberikan informasi baru dan terpercaya kepada pembaca saya. Dengan latar belakang yang kuat dalam penelitian dan penulisan, saya memiliki kemampuan untuk merangkai…

Related Posts

Leave Comment
Exit mobile version
Hidupkan Notifikasi OK No thanks