Seiring dengan semakin populernya game Idle Dynasty, membuat banyak pemainnya yang mencari-cari kode redeem terbaru hari ini dari game besutan Indofun Games ini. Oleh karena itu, berikut telah Gamedaim Tips rangkum dari berbagai rangkum dari berbagai sumber daftar kode redeem Idle Dynasty terbaru September 2021.
Pada dasarnya, untuk mendapatkan uang atau item dalam game ini, kita diharuskan untuk membelinya menggunakan uang asli. Namun, dengan mengklaim kode redeem, seorang pemain akan berkesempatan mendapatkan beragam hadiah menarik, seperti uang atau item secara gratis.
Oleh karena itu, daripada berlama-lama, simak daftar kode redeem game Idle Dynasty terbaru di bawah ini.
Kode Redeem Idle Dynasty September 2021
Yang namanya kode redeem, tentunya memiliki batas waktu dan maksimum penukaran. Jadi, jika kode sudah melewati waktunya dan digunakan oleh banyak orang, kemungkinan kamu tidak bisa lagi menggunakannya.
Maka dari itu, agar tidak keduluan oleh orang lain untuk berkesempatan mendapatkan beragam hadiah menarik, gunakanlah kode redeem game RPG Android Idle Dynasty di bawah ini sesegera mungkin.
- 02092021 (new)
- ID5252: x10K Koin, x3 Token duel
- WAIDLE: x3 Token Rekrut Basic, x20 Batu Purify
- ID2420: x100 Gold, x100 Batu Bintang
- ID1947
- ID0520
- QAX124
- IDDD52: x30 Soul Jade Naga, Tiket Draw
- 20210520: x100 Gold, x100 Batu Bintang
- NICEID: x100 Gold, x3 Token Rekrut Basic
- ID888
Itulah daftar kode redeem Idle Dynasty bulan September 2021. Untuk cara mengklaimnya, kamu bisa mengikuti tutorial di bawah ini.
Cara Menukarkan Kode Redeem Idle Dynasty
Jika kamu sudah pernah mengklaim kode redeem Idle Dynasty, tentunya sudah mengetahui caranya. Namun, jika kamu pemain baru, dapat mengikuti langkah-langkah berikut ini.
- Buka dan Login game Idle Dynasty di smartphone kamu.
- Klik tombol Benefits yang terdapat di bagian atas layar.
- Pada menu CD-key aktifkan centangnya.
- Masukkan kode redeem yang digunakan.
- Dan terakhir klik tombol Redeem.
- Hadiah akan langsung masuk ke akun kamu.
Ikuti langkah-langkah di atas dengan baik agar nantinya tidak terjadi masalah yang dapat menghambat proses penukarannya.
Nah, itulah barusan artikel mengenai daftar kode redeem Idle Dynasty terbaru September 2021 yang bisa kamu gunakan. Kunjungi selalu Gamedaim agar terus mendapatkan informasi menarik seputar game Idle Dynasty lainnya.