Popol diceritakan sebagai sosok bocah nakal yang seumur hidupnya tinggal di hutan dan menghabiskan waktunya untuk berburu di hutan. Pada saat pergi ke hutan, dia bertemu dengan Frost Wolf dan berniat membunuhnya. Namun, karena dia tahu apa yang dirasakannya, maka Popol tidak tega. Karena itulah kata-kata Popol dan Kupa menarik untuk diketahui.
Pasalnya kita akan mengetahui bagaimana cara mereka berkomunikasi untuk melawan setiap musuh di Land of Dawn. Di Mobile Legends sendiri, Popol & Kupa adalah hero Marksman yang selalu masuk ke dalam META. Hal itu karena hero ini memiliki Damage yang sakit dan memiliki kelebihan yang luar biasa, baik digunakan sebagai Marksman ataupun Tank.
Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini Gamedaim Tips akan membagikan informasi mengenai kata-kata Popol dan Kupa yang diucapkannya di Mobile Legends. Sebelum itu, simak informasi di bawah ini terlebih dahulu.
Contents
Kisah Popol dan Kupa Mobile Legends

Feldan adalah suku pengembara biasa di tengah-tengah Northern Vale. Seperti orang lokal pada umumnya, mereka tinggal di dekat hutan dan menjalani kehidupan yang damai dan berjalan lambat sebagai pemburu.
Tetapi terdapat satu pengecualian. Popol, bocah nakal yang selama ini dikenal sebagai anak iseng dan petualang kecil suku, selalu terlihat menjadi pusat perhatian. Berbeda dengan orang-orang Northern Vale yang tenang dan sabar, dia penuh semangat dan imajinasi.
Nah, ingin tahu kisah selanjutnya dari Popol dan Kupa tersebut? Jika iya, kamu bisa membacanya melalui link berikut: Kisah Popol dan Kupa Mobile Legends: Persahabatan Popol dan Kupa.
Kata-kata Popol dan Kupa Mobile Legends
Kata-kata Popol dan Kupa terdiri dari dua versi yaitu Original dan Soundwave and Ravage. Dimana kedua versi tersebut mendeskripsikan tema dari skin tersebut. Namun, tentunya tidak akan terlepas dari persahabatan antara Popol dan Kupa. Daripada berlama-lama, berikut adalah detail dari kedua versi tersebut:
Gamedaim Hadir di TikTok! Ayo Follow kami di @gamedaimcom dan dapatkan berbagai konten menarik seputar dunia game.
Versi Original

Versi pertama dari kata-kata Popol dan Kupa di Mobile Legends adalah versi Original. Dimana versi ini akan terdengar dari semua skin Popol & Kupa, kecuali Soundwave and Ravage. Terdapat 21 quotes yang bisa didengar dari versi ini, yaitu:
Hero Selection | Artinya |
Popol and Kupa are the best partners in the world! | Popol dan Kupa adalah sahabat terbaik di dunia! |
Hero Movement | Artinya |
Don’t go away, our game isn’t over! | Jangan lari, permainan kita belum selesai! |
They’re gonna be so impressed by us. Aren’t they, Kupa? | Mereka akan kagum dengan kita. Bukankah begitu, Kupa? |
Kupa is Popol’s best friend, and only friend | Kupa adalah sehabat terbaik Popol, dan sahabat satu-satunya |
[yawns] You know what? Carrying four fools to victory isn’t easy | [yawns] Kamu tahu? Menggendong empat orang bodoh bukanlah hal mudah |
Don’t move! Don’t move! I’m aiming my spears at you! | Jangan bergerak! Jangan bergerak! Aku sedang mengarahkan tombakku padamu! |
These people are so boooring! | Orang-orang ini sangat membosankan! |
What are you laughing at? I am the bravest… boy in Northern Vale! | Apa yang kau tertawakan? Aku adalah anak paling berani di Northern Vale! |
Yo! Yo! Time to beat them up, Kupa! | Hei hei! Waktunya menghajar merreka, Kupa! |
You just blocked my way! Dumb dumb Kupa! | Kamu baru saja menghalangi jalanku! Dasar Kupa! |
Uh oh, I’m running out of pranks to play | Uh oh, aku tidak bisa main-main lagi |
Hero Skill | Artinya |
[Popol roars] | [Popol roars] |
Go, Kupa! | Ayo, Kupa! |
[Kupa howls] | [Kupa howls] |
Don’t mess with Popol! | Jangan main-main dengan Popol! |
Hero Death | Artinya |
You took me by surprise… I give you that… | Kamu membuatku terkejut… |
[Popol groans] | [Popol groans] |
[Popol groans] | [Popol groans] |
Unused | Artinya |
Yo! Yo! | Hei hei! |
[Popol growls] | [Popol growls] |
Come and protect me, Kupa! | Datang dan lindungi aku, Kupa! |
Versi Soundwave and Ravage

Soundwave and Ravage adalah skin terbaru Popol & Kupa yang merupakan skin eksklusif kolaborasi Mobile Legends dan Transformers. Terdapat 17 kata-kata Popol dan Kupa yang bisa terdengar dari versi ini, yaitu:
Hero Selection | Artinya |
Less talk, more work | Sedikit bicara, banyak bekerja |
Hero Movement | Artinya |
Ravage eject, operation warfare | Ravage eject, operasi perang |
My sensor indicate we are not alone | Sensorku menunjukkan bahwa kita tidak sendirian |
They must be terminated | Mereka harus dihentikan |
Megatron, do you read? | Megatron, apakah kau membaca? |
Enemy presence detected | Kehadiran musuh terdeteksi |
Victory is ours | Kemenangan adalah milik kita |
What is our destination? | Apa tujuan kita? |
Prepare for oblivion | Bersiaplah untuk dilupakan |
Ravage eject, operation destruction | Ravage eject, penghancuran operasi |
Soundwave superior | Soundwave unggul |
As you command, Megatron | Seperti yang kau perintahkan, Megatron |
Hero Interraction | Artinya |
(Encounter any Autobot skins) Autobot presence detected | (Temukan skin Autobot apa pun) Kehadiran Autobot terdeteksi |
Hero Skill | Artinya |
Ravage, attack! | Ravage, serang! |
Excellent, Ravage | Luar biasa, Ravage |
Hero Death | Artinya |
Decepticons, retreat | Decepticons, mundur |
[grunts] | [mendengus] |
Nah, itulah barusan informasi mengenai 38 kata-kata Popol dan Kupa yang diucapkannya selama permainan Mobile Legends. Kunjungi terus Gamedaim agar selalu mendapatkan informasi terbaru seputar Kata-kata hero Mobile Legends lainnya.