Perlu kamu ketahui, Beatrix adalah salah satu hero Marksman yang memiliki wajah tercantik di Mobile Legends. Sehingga sudah pasti kata-kata Beatrix yang diucapkannya juga sangat enak untuk didengar. Apalagi quotes tersebut juga akan berubah-ubah saat Beatrix mengganti mode senjata yang digunakannya.
Untuk saat ini, Beatrix hanya memiliki satu versi kata-kata saja. Untuk versi lainnya mungkin akan dirilis saat Beatrix mendapatkan skin eksklusif M4 World Championship mendatang. Dalam kisahnya Beatrix merupakan seorang ilmuwan yang paling menjanjikan di Eruditio. Ia sangat lihat dalam dunia sains dan teknologi.
Nah, pada kesempatan kali ini Gamedaim Tips akan memberikan informasi mengenai kata-kata Beatrix yang ia ucapkan selama permainan Mobile Legends. Daripada berlama-lama, berikut adalah informasinya.
Kisah Beatrix Mobile Legends

Satu setengah tahun yang lalu, Scholars’ Union di Eruditio menyambut seorang murid baru. Tidak seperti pendatang baru lainnya, gadis muda bernama Beatrix ini sepertinya memiliki pengetahuan yang mendalam dan bakat yang mencengangkan dalam dunia sains.
Tidak membutuhkan waktu lama baginya untuk melampaui rekan-rekannya, menjadi salah satu ilmuwan yang paling menjanjikan di seluruh Scholar’s Union. Bahkan Dr. Rooney, yang diam-diam memperhatikannya dari kejauhan, sangat terkesan oleh kemajuannya.
Nah, penasaran dengan bagaimana kisah hero Beatrix selanjutnya? Kamu bisa membacanya melalui link berikut: Kisah Beatrix Mobile Legends: Ilmuwan Paling Menjanjikan di Eruditio
Gamedaim Hadir di TikTok! Ayo Follow kami di @gamedaimcom dan dapatkan berbagai konten menarik seputar dunia game.
Kata-kata Beatrix Mobile Legends

Kata-kata Beatrix di Mobile Legends sendiri akan bisa terdengar saat pemilihan hero, berjalan, mengeluarkan skill, penggantian senjata, dan tereliminasi oleh musuh. Daripada penasaran, simak langsung informasinya di bawah ini.
Hero Selection | Artinya |
Time and tide wait for no man, nor girl | Arus waktu tidak menunggu siapapun |
Hero Movement | Artinya |
Anyone saw Diggie lately? Got a message for him | Apakah ada yang melihat Diggie? Aku punya pesan untuknya |
Morgan, get the tub ready. Need to take a hot bath when I get home | Morgan, siapkan air panas. Aku ingin berendam di rumah |
Going full steam ahead | Maju dengan kecepatan penuh |
Hey there! Meet Renner, Nibiru, Wesker, and Bennett! | Halo semua! Perkenalkan Renner, Nibiru, Wesker, dan Bennett! |
Let me show you how to outsmart them old fossils | Biar kutunjukkan cara mengelabuhi orang-orang tua ini |
This girl right here dresses to kill… literally | Gadis ini siap untuk membunuh |
Always on the winning side | Selalu di pihak yang menang |
Beatrix, Beatrix everywhere | Beatrix, Beatrix dimana-mana |
Winner Winner Chicken… Well, you get the idea | Winner Winner Chicken… Ya, kamu mengerti maksudku |
At least they tried, didn’t they? | Setidaknya mereka sudah mencoba, kan? |
Don’t worry, Beatrix to the rescue | Jangan khawatir, Beatrix akan segera datang |
My inventions are meant to serve humanity | Penemuanku bertujuan untuk membantu umat manusia |
Dodge all you want, I got plenty ammo | Jangan berhenti menghindar, peluruku sangat banyak |
No offense, but… you really need an update | Jangan tersinggung, tetapi… kamu sangat butuh peningkatan |
It requires some extra efforts to be the protagonist | Butuh usaha tambahan untuk menjadi sang protagonist |
Locked and loaded. Bang Bang! | Siap menembak. Dor-dor! |
Learn to accept people for who they are. True wise words from the doctor | Belajar menerima orang apa adanya. Kata-kata bijak sang dokter. |
I hope you don’t get tired of seeing me | Semoga kau tidak bosan melihatku |
Always one generation ahead of you | Selalu satu generasi di depanmu |
If sheer words could break you, what cannot? | Jika hanya dengan kata-kata bisa melemahkanmu, apa yang tidak bisa? |
Hero Skill | |
Special Skill | Artinya |
(Choosing a Weapon) So many firearms to choose from | Begitu banyak pilihan senjata |
(Renner) Introducing Renner, my snipe rifle | Perkenalkan Renner, senapanku |
(Bennett) Blow them up, Bennett! | Ledakan mereka, Bennett! |
(Wesker) Wesker, you ready to put on a show? | Wesker, siap untuk pertunjukan? |
(Nibiru) Say ‘Hi’ to my babies, Nibiru! | Sambutlah anak-anakku, Nibiru! |
Ultimate | Artinya |
(Renner) I see you | Aku melihatmu |
(Bennett) Hahaha! Airdrop incoming! | Hahaha! Kirimanku akan segera tiba! |
(Wesker) Try wesker! | Tembakan berputar! |
Nibiru (Bullet shower!) | Hujan peluru! |
Hero Death | Artinya |
This sucks… | Ini menyebalkan… |
Didn’t see that coming… | Ini diluar dugaanku… |
[grunts] | [grunts] |
[grunts] | [grunts] |
[grunts] | [grunts] |
Nah, itulah barusan informasi mengenai 35 kata-kata Beatrix yang dicaupakannya selama permainan Mobile Legends. Kunjungi terus Gamedaim agar selalu mendapatkan informasi terbaru seputar Kata-kata Hero Mobile Legends lainnya.