CheatTips

Cheat Area 51 PS2 Lengkap Bahasa Indonesia!

Area 51 adalah game yang terinspirasi oleh fasilitas militer Area 51. Game ini sendiri pertama kali dirilis oleh Midway Games yang dirilis tepat pada tahun 2005 silam. Area 51 sendiri dirilis di berbagai platform, termasuk konsol PlayStation 2.

Nah, dalam game ini kita sendiri akan berperang melawan sekelompok Alien dalam game tersebut. Tentu sangatlah tidak mudah untuk mengalahkan alien tersebut. Beruntungnya, dalam game ini kita dapat menggunakan sebuah kode cheat untuk mempermudah gameplaynya.

Kali ini Gamedaim akan memberikan kalian kode cheat tersebut. Penasaran? Inilah Cheat Area 51 PS2 Lengkap Bahasa Indonesia! Cek dibawah ini.

Cheat Area 51 PS2 Lengkap Bahasa Indonesia!


  • Heaith selalu 100%: R1, R2, L1, L2, Kiri, Atas, Bawah
  • Ammo selalu 100%: R1, R2, R3, Kiri, Kanan, Bawah
  • XM-32 Viper Assault Rifle: Kiri, Kanan, Bawah, Kiri, kanan
  • Kebal (God Mode): Atas, Bawah, Atas, Bawah, Kiri, Kanan, Kiri, Kanan
  • Tidak Terlihat: Silang, Lingkaran, Lingkaran, Segitiga, lingkaran, Silang
  • Dimulai dengan “Shotgun”: Segitiga, Kotak, Segitiga, Kiri, R1
  • Membuka “Final Secret”: Temukan semua rahasia yang ada untuk membuka rahasia yang terakhir (Final secret)
  • Membuka “Secret Tape”: Selesaikan misi “Yields one secret”, periksa lima item data bank pada setiap tahapan misinya
  • Membuka mode “Alien Avatar” di multiplayer: Selesaikan mode “Campaign” pada tingkat kesulitan “Hard”
  • Membuka tingkat kesulitan Hard: Selesaikan mode “Campaign” di tingkat kesulitan “Medium”
  • Melewatkan “Level” (Skip level): masuk ke “Main Menu” pilih “Arcade”, kemudian pilih “Warp Ahead” atau “Beggining”

Nah, Itulah Cheat Area 51 PS2 Lengkap Bahasa Indonesia.

Cara Menggunakan Cheat

Untuk menggunakan cheat tersebut, kalian haruslah memasukkan kode cheat tersebut saat sedang bermain game ini. Ya, saat gameplay dimulai, kalian sudah dapat menggunakan kode-kode cheat yang kami berikan diatas.

Masih banyak sekali Cheat Game yang belum kami berikan untuk kalian. Oleh karena itu, selalu kunjungi Gamedaim ya.

Halo, saya Syaipul, juga dikenal sebagai Ipul, dan saya adalah seorang penikmat anime yang bersemangat, pecinta game, dan penggemar K-Drama. Mari kita jelajahi dunia yang menarik ini bersama!

Related Posts

Leave Comment
Hidupkan Notifikasi OK No thanks