Kalian bisa menemukan rekom build Moskov sangatlah banyak, namun belum ada yang teruji dan beda halnya dengan Build Moskov Tersakit Top Global. Build para top global ini sudah terbukti dan itu bisa kalian lihat dari power dan win rate meraka.
Build-build top global tersebut akan membuat DPS dari Moskov sangat besar dan itu menjadi satu keuntungan mengingat Moskov memiliki attack speed bonus dari skill 1. Pastinya Moskov akan mudah menghabisi hero-hero meta sekarang.
BACA JUGA:
- 5 Counter Kagura 2022 Terbaik, Kagura Pasti Ketangkap
- 6 Counter Chou 2022, Terbukti Efektif 100%
- Inilah 9 Daftar Skin Mobile Legends Maret 2022, Ada Silvanna Collector
Contents
Build Moskov Tersakit Top Global
1. MPL RYU

MPL RYU memiliki power 3509 dengan winrate 69% serta 605 kemenangan. Build ini menggunakan item:
- Swift Boots: Meningkatkan move dan attack speed.
- Scarlet Phantom: Meningkatkan attack speed, physical attack, dan critical chance.
- Bersekers Fury: Meningkatkan critical chance yang besar,dan physical attack.
- Wind of Nature: Meningkatkan physical attack, attack speed, physical lifesteal dan immune terhadap physical attack.
- Windtalker: Meningkatkan attack speed, move speed, critical chance dan bonus damage.
- Malefic Roar: Meningkankan physical attcak dan physical pen.
2. Sinful.

Sinful. memiliki power 3488 dengan winrate 82% serta 3165 kemenangan. Build ini menggunakan item:
- Swift Boots: Meningkatkan move dan attack speed.
- Windtalker: Meningkatkan attack speed, move speed, critical chance dan bonus damage.
- Bersekers Fury: Meningkatkan critical chance yang besar,dan physical attack.
- Demon hunter sword: Meningkatkan attack speed, physical atatck dan pasif bonus damage serta lifesteal.
- Endless Battle: Meningkatkan physical attack, mana regen, HP,CD reduction, move speed, lifesteal dan bonus true damage.
- Immortality: Meningkatkan HP, physical defense dan pasif menghidupkan kembali saat tereliminasi.
3. Tinay.

Tinay. memiliki power 3486 dengan winrate 62% serta 989 kemenangan. Build ini menggunakan item:
Gamedaim Hadir di TikTok! Ayo Follow kami di @gamedaimcom dan dapatkan berbagai konten menarik seputar dunia game.
- Swift Boots: Meningkatkan move dan attack speed.
- Scarlet Phantom: Meningkatkan attack speed, physical attack, dan critical chance.
- Bersekers Fury: Meningkatkan critical chance yang besar,dan physical attack.
- Endless Battle: Meningkatkan physical attack, mana regen, HP,CD reduction, move speed, lifesteal dan bonus true damage.
- Blade Of Despair: Meningkatkan physical attack dan move speed.
- Wind of Nature: Meningkatkan physical attack, attack speed, physical lifesteal
4. Abyss

Abyss memiliki power 3475 dengan winrate 71% serta 263 kemenangan. Build ini menggunakan item:
- Swift Boots: Meningkatkan move dan attack speed.
- Windtalker: Meningkatkan attack speed, move speed, critical chance dan bonus damage.
- Bersekers Fury: Meningkatkan critical chance yang besar,dan physical attack.
- Scarlet Phantom: Meningkatkan attack speed, physical attack, dan critical chance.
- Malefic Roar: Meningkankan physical attcak dan physical pen.
- Wind of Nature : Meningkatkan physical attack, attack speed, physical lifesteal
5. Audrey

Audrey memiliki power 3446 dengan winrate 66% serta 827 kemenangan. Build ini menggunakan item:
- Swift Boots: Meningkatkan move dan attack speed.
- Scarlet Phantom: Meningkatkan attack speed, physical attack, dan critical chance.
- Bersekers Fury: Meningkatkan critical chance yang besar,dan physical attack.
- Haas Claw: Meningkatkan physical attack dan lifesteal.
- Windtalker: Meningkatkan attack speed, move speed, critical chance dan bonus damage.
- Malefic Roar: Meningkankan physical attcak dan physical pen.
Nah itulah build Moskov tersakit Top Global Mobile Legends. Jangan lupa terus kunjungi Gamedaim agar mendapatkan info menarik lainnya.