Tips

Blessing Moon atau Gnostic Hymn (Battle Pass), Pilih yang Mana?

Blessing Moon atau Blessing of The Welkin Moon dan juga Gnostic Hymn atau Battle Pass.

Bagi kamu yang tidak tahu, Genshin Impact menawarkan pembelian item di dalam game loh bernama Blessing Moon atau Blessing of The Welkin Moon dan juga Gnostic Hymn atau Battle Pass.

Nah kali ini Gamedaim akan memberikan sedikit opini mengenai apakah kamu harus memilih Blessing Moon atau Gnostic Hymn. Seperti apa penjelasannya? Yuk simak ulasan berikut ini sampai habis.


Tentang Blessing Moon

Blessing Moon
Blessing Moon

Bagi kamu yang tidak tahu, Blessing of The Welking Moon merupakan item yang bisa kamu beli seharga Rp79.000. Item ini akan memberikan kalian Primogem sebanyak 90 setiap hari hanya dengan login saja.

Keuntungan dari item ini adalah kalian akan mendapatkan Genesis Crystal sebanyak 300. Secara garis besar, dengan uang Rp79.000 kalian bisa membeli Genesis Crystal sebanyak 300 juga. Namun, Blessing Moon memberikan kamu Primogem gratis sebanyak 90 hanya dengan login saja.

Tentunya, ini adalah salah satu item yang paling laris di Genshin Impact. Bagaimana tidak, mereka hanya mengeluarkan sekitar $5 saja dan mendapatkan lebih dari 2700 Primogem setiap bulannya.


Tentang Gnostic Hymn

Battle Pass
Battle Pass

Berbeda dengan Blessing Moon, Gnostic Hymn atau Battle Pass merupakan item yang kamu beli seharga Rp159.000. Secara garis besar, Battle Pass tidak hanya memberikan kalian Intertwined dan Acquaint Fate.

Sebab, kamu bisa mendapatkan beberapa item lain seperti Mora, senjata bintang 4, Fragile Resin, dan juga Hero’s Wit. Walau begitu, beberapa orang menanggap bahwa harga dari Battle Pass tersebut sangatlah mahal.


Jadi kesimpulannya, kalian yang hanya menginginkan Primogem saja bisa membeli Blessing Moon. Sementara itu, kamu yang tengah membutuhkan Mora atau item lainnya silahkan membeli Battle Pass.

Penulis yang sangat tertarik dengan industri video game dan juga Esports. Saya menulis beragam topik menarik, tips dan trik, serta tutorial yang akan memecahkan masalah kalian.

Related Posts

Leave Comment
Hidupkan Notifikasi OK No thanks