Rambo Kini Hadir Lewat Update Terbaru COD: Warzone
Meskipun game dengan genre seperti ini semakin pudar setiap tahunnya, mereka tetap bersikeras untuk memberikan konten terbaik untuk para penggemar. Baru saja merilis kehadiran Season 3, COD Warzone akhirnya merilis karakter Ikonik baru bernama Rambo…