Tanggal Rilis A Space for the Unbound Diumumkan

Tanggal Rilis A Space for the Unbound

Sumber: Mojiken Studio/Toge Productions

Toge Productions, Chorus Worldwide, dan Mojiken Studio telah mengumumkan tanggal rilis A Space for the Unbound, yaitu pada tanggal 19 Januari 2023.

Informasi ini resmi diumumkan oleh Toge Productions melalui acara Indie World Showcase – November 2022. Jika kalian tertarik dengan game-game Indonesia, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini.

Deskripsi dan Tanggal Rilis A Space for the Unbound

A Space for the Unbound - Release Date Announcement

A Space for the Unbound adalah sebuah petualangan naratif slice-of-life yang berlatar belakang di akhir tahun 90-an di pedesaan Indonesia yang menceritakan tentang mengatasi kecemasan, depresi, dan hubungan antara seorang anak laki-laki dan perempuan dengan kekuatan supernatural. Anda akan menemani Atma dan Raya dalam perjalanan mereka menemukan jati diri di akhir masa SMA mereka.

Beberapa fitur utama:

A Space for the Unbound akan rilis di PS5, Xbox Series X, Xbox Series S, PS4, Xbox One, Nintendo Switch, dan PC (Steam, Epic Games Store, GOG) pada tanggal 19 Januari 2023.

Exit mobile version