Spesifikasi PC Soul Hackers 2

Spesifikasi PC Soul Hackers 2

Sumber: Atlus

Atlus akhirnya akan merilis sekuel terbaru dari Soul Hackers dengan bantuan SEGA. Gamedaim News akan memberikan kalian informasi singkat mengenai spesifikasi PC Soul Hackers 2. Apakah PC kalian sudah siap? Kita cek terlebih dahulu di artikel ini.

Pre-order untuk Soul Hackers 2 sudah dibuka untuk seluruh platform yang tersedia, ini termasuk versi Collector’s Edition yang dibandrol dengan harga 200 USD atau sekitar Rp3.000.000.

Deskripsi Soul Hackers 2

Di tengah gemerlap lampu neon, kemajuan teknologi telah menyebabkan manusia termakan oleh kenyamanan komersial. Dalam bayang-bayang itu, Yatagarasu dan Phantom Society sedang berperan. Devil Summoners juga sedang memanfaatkan kekuatan dunia lain “Demons”.

Berada di lautan rahasia dari data umat manusia, hivemind digital telah berevolusi menjadi perasaan: Aion. Mengamati umat manusia dari jauh, Aion menghitung bahwa bencana yang mengakhiri dunia sudah dekat dan menciptakan dua agen untuk memeranginya: Ringo dan Figue.

Bersama-sama, para agen Aion tersebut harus menyelidiki beserta mencegah efek kupu-kupu yang akan mengarah pada akhir dunia.

Spesifikasi PC Soul Hackers 2

Sumber: Atlus

Spesifikasi Minimum:

Spesifikasi Rekomendasi:

Dari spesifikasi tersebut, dapat kita simpulkan bahwa Soul Hackers 2 adalah game yang sangat ringan. Karena game ini menggunakan Unity Engine, Atlus juga tidak memberikan spesifikasi yang signifikan.

Soul Hackers 2 terkonfirmasi akan rilis untuk PS5, Xbox Series X, Xbox Series S, PS4, Xbox One, dan PC (Steam) pada tanggal 26 Agustus 2022.

Exit mobile version