Spesifikasi PC Red Dead Redemption

Rockstar Games akan merilis game lamanya kembali di PC. Gamedaim News akan memberikan kalian informasi singkat mengenai spesifikasi PC Red Dead Redemption. Apakah PC kalian sudah siap? Kita bisa cek terlebih dahulu di artikel ini.

Saat artikel ini ditulis, pre-order Red Dead Redemption di PC belum dibuka.

Deskripsi Resmi

Untuk pertama kalinya dalam warisan bertingkatnya, perjalanan tercinta John Marston dapat dinikmati di PC dengan detail baru yang memukau.

ekerja sama dengan Double Eleven, versi baru ini menambahkan peningkatan khusus untuk PC, termasuk resolusi 4K asli hingga 144Hz pada perangkat keras yang kompatibel, dukungan monitor untuk Ultrawide (21:9) dan Super Ultrawide (32:9), dukungan HDR10, serta fungsionalitas keyboard dan mouse yang lengkap.

Ada juga dukungan untuk teknologi peningkatan NVIDIA DLSS 3.7 dan AMD FSR 3.0, NVIDIA DLSS Frame Generation, jarak gambar yang dapat disesuaikan, pengaturan kualitas bayangan, dan banyak lagi.

Spesifikasi PC Red Dead Redemption

Sumber: Double Eleven / Rockstar Games

Di bawah ini adalah deskripsi resminya:

Spesifikasi Minimum:

Spesifikasi Rekomendasi:

Dari spesifikasi itu, dapat kita simpulkan bahwa Red Dead Redemption adalah game yang lumayan berat. Double Eleven juga meminta para pemainnya untuk menggunakan SSD.

Red Dead Redemption akan rilis di PC (Steam, Epic Games Store, Rockstar Store) pada 29 Oktober 2024. Game ini sudah tersedia di PS4, Nintendo Switch, PS3, dan Xbox 360.

Exit mobile version