Spesifikasi PC Marvel’s Spider-Man: Miles Morales

Spesifikasi PC Marvel’s Spider-Man: Miles Morales

Sumber: Insomniac Games

Insomniac Games dan Sony Interactive Entertainment bersiap untuk merilis Spider-Man kedua di PC dengan bantuan Nixxes Software. Kali ini, Gamedaim News akan memberikan kalian informasi singkat mengenai spesifikasi PC Marvel’s Spider-Man: Miles Morales. Apakah PC kalian sudah siap? Kita bisa cek terlebih dahulu di artikel ini.

Insomniac Games, Nixxes Software, beserta Sony Interactive Entertainment belum membuka pre-order untuk Marvel’s Spider-Man: Miles Morales versi PC [Update 14 Oktober 2022: Pre-order sudah dibuka dengan seharga Rp729.000].

Deskripsi Marvel’s Spider-Man: Miles Morales

Setelah peristiwa di Marvel’s Spider-Man Remastered, Miles Morales remaja mulai menyesuaikan diri dengan rumah barunya sambil mengikuti jejak mentornya, Peter Parker, sebagai Spider-Man baru. Tetapi ketika perebutan kekuasaan yang sengit mengancam untuk menghancurkan rumah barunya, calon pahlawan ini menyadari bahwa dengan kekuatan yang besar, harus ada tanggung jawab yang besar pula. Untuk menyelamatkan seluruh New York Marvel, Miles harus mengambil mantel Spider-Man dan memilikinya.

Beberapa fitur utama:

Spesifikasi PC Marvel’s Spider-Man: Miles Morales

Sumber: Insomniac Games

Spesifikasi Minimum:

Spesifikasi Rekomendasi:

Spesifikasi Very High:

Spesifikasi Amazing Ray Tracing:

Spesifikasi Ultimate Ray Tracing:

Dari spesifikasi itu, dapat disimpulkan bahwa Marvel’s Spider-Man: Miles Morales adalah game yang lumayan ringan. Nixxes Software juga menyarankan pemainnya untuk menggunakan SSD.

Marvel’s Spider-Man: Miles Morales akan rilis di PC (Steam, Epic Games Store) pada tanggal 18 November 2022. Game ini sudah tersedia di PS5 dan PS4.

Exit mobile version