Spesifikasi PC Boti: Byteland Overclocked

Spesifikasi PC Boti: Byteland Overclocked

Sumber: Purple Ray Studio / Untold Tales

Purple Ray Studio akan merilis game barunya dengan bantuan Untold Stories. Gamedaim News akan memberikan kalian informasi singkat mengenai spesifikasi PC Boti: Byteland Overclocked. Apakah PC kalian sudah siap? Kita cek terlebih dahulu di artikel ini.

Saat artikel ini dipublikasikan, pre-order Boti: Bytreland Overclocked di PC belum dibuka.

Deskripsi Boti: Bytreland Overclocked

Lompat, lari, kumpulkan! Bermain solo atau dengan teman dan orang yang kamu cintai! Jelajahi platformer 3D yang lucu ini di mana kamu bermain sebagai Boti, bot data yang berani dan menggemaskan. Bergabunglah dengan Boti dalam petualangan untuk menyelamatkan dunia maya Byteland dari serangga dan virus!

Beberapa fitur utama:

Spesifikasi PC Boti: Byteland Overclocked

Sumber: Purple Ray Studio / Untold Tales

Spesifikasi Minimum:

Spesifikasi Rekomendasi:

Dari spesifikasi itu, dapat disimpulkan bahwa Boti: Byteland Overclocked merupakan game yang lumayan berat. Purple Ray Studio juga tidak meminta pemain mereka untuk memiliki penyimpanan yang luas.

Boti: Byteland Overclocked akan rilis di PC (Steam) pada 15 September 2023. Versi konsol akan rilis pada tahun 2024.

Exit mobile version