“State of Play Sony berikutnya hampir pasti akan terjadi pada tanggal 24," ujar jurnalis Giant Bomb, Jeff Grubb.
Reuters melaporkan bahwa AMD telah berhasil mendapatkan kontrak dengan Sony Interactive Entertainment untuk chip PS6 melalui proses penawaran kompetitif yang...
The Game Post melaporkan bahwa Bungie tampaknya telah menargetkan harga 40 dolar AS untuk Marathon.
Insider Gaming melaporkan dari seorang sumber mereka bahwa Sony Interactive Entertainment sudah memperkirakan tidak akan mengalami masalah dengan pasokan PS5...
SteamDB melaporkan bahwa ada perubahan achievement Steam untuk Shin Megami Tensei III: Nocturne HD Remaster pada 10 September 2024 sebelum...
Jurnalis GamesIndustry.biz, Christopher Dring, menuliskan bahwa ada “bisikan industri seputar ‘sesuatu’ yang berhubungan dengan Switch 2” yang akan terjadi pada...
@Kurakasis mengklaim bahwa sebuah versi mobile dari Destiny yang akan datang dari Bungie dan NetEase masih dikembangkan.
Puck News melaporkan bahwa sebuah game saat ini sedang dikembangkan berdasarkan The Batman, film arahan Matt Reeves yang dibintangi oleh...
@eXtas1stv mengklaim di X bahwa Riders Republic akan hadir di Xbox Game Pass dalam waktu dekat.
Insider Gaming secara terpisah melaporkan adanya versi PlayStation dari Forza Horizon 5, namun mereka belum bisa memastikan kapan pengumuman itu...