Nexon dan Koei Tecmo telah mengumumkan bahwa Dynasty Warriors M sudah tersedia di mobile.
Informasi ini diumumkan oleh Nexon melalui media sosialnya. Jika kalian tertarik dengan game-game Nexon dan Koei Tecmo, kalian bisa melihat artikel kami lainnya di sini.
Deskripsi Dynasty Warriors M
Ini adalah game berlisensi resmi dari Koei Tecmo, Dynasty Warriors M!
Beberapa fitur utama:
- Experience the Legendary Dynasty Warriors Story in a Whole New Format
- Kumpulkan dan kembangkan 50 Perwira dari lima faksi.
- Gunakan kekuatan Musou yang spektakuler yang unik untuk Dynasty Warriors!
- Fight in Strategic Battles Using Special Tactics
- Ubah arus pertempuran dengan taktik individu Perwira Anda.
- Maksimalkan kemampuan senjatamu dengan kombinasi taktik yang tak ada habisnya untuk menghancurkan musuhmu!
- Explore the Vast World of the Historic Three Kingdoms Era
- Jelajahi peta besar yang terdiri dari 13 wilayah dan 520 stage!
- Rebut kastil di setiap wilayah, kumpulkan jarahan, dan kembangkan pasukanmu!
- Live the Story of the Three Kingdoms in a Cinematic Adventure
- Rasakan peristiwa bersejarah seperti Pemberontakan Sorban Kuning dan Pertempuran Luoyang!
Dynasty Warriors M akan rilis di iOS dan Android pada akhir tahun 2023. Game ini sudah bisa dimainkan sebagai game free-to-play dengan transaksi mikro di Thailand, Singapura, Filipina, Indonesia, dan Malaysia.
Gamedaim Hadir di TikTok! Ayo Follow kami di @gamedaimcom dan dapatkan berbagai konten menarik seputar dunia game.