Berita

Dragon Age: Origins, Dead Space, SimCity 3000 Sekarang Tersedia di GOG

3gamegog-thumbnailartikel gamedaim. Com

Gamedaim.com – 3 game dari Electronics Art (EA) yaitu Dragon Age: Origins, Dead Space, SimCity 3000 kini telah lepas dari platform penjualan asalnya (Origin).

Dilansir dari GOG.com, 3 game tersebut saat ini dijual dengan potongan harga/diskon sebesar 50% – 60%. Kamu dapat membeli game RPG terbaik sepanjang masa, yaitu Dragon Age: Origins —Ultimate Edition hanya dengan £5.99/$7.89. Atau Kamu dapat bermain game Dead Space untuk harga yang sama. Dan atau Kamu dapat bermain SimCity3000 Unlimited dan kembali ke tahun 1999 untuk £3.99/$5.20 saja.

“Masing-masing dari 3 klasik rilisan dari EA yang merupakan pilar dari desain game (ex: world building), penguasaan dalam bercerita, pemahaman mengagumkan dari keseimbangan antara ruang lingkup dan fokus,” (Dilansir dari pernyataan GOG).

Untuk itu, silahkan kunjungi GOG untuk info lebih lanjut.

Related Posts

Leave Comment